dbo:abstract
|
- This list of tallest buildings in Beijing ranks skyscrapers in Beijing by height. The tallest building in Beijing is currently the 109-storey China Zun at 528 metres (1,732 ft) tall, surpassing the 330 metres (1,083 ft) China World Trade Centre Tower III upon completion in 2018. The third tallest building as of 2020 is China World Trade Center Phase 3B at 295.6 metres (970 ft). Currently there are 63 buildings taller than 150 meters in Beijing. (en)
- Daftar gedung tertinggi di Beijing mencantumkan peringkat gedung pencakar langit yang ada di Beijing, ibu kota Republik Rakyat Tiongkok berdasarkan tingginya. Bangunan tertinggi di Beijing saat ini adalah Menara CITIC atau biasa disebut Zun Tiongkok, setinggi 528 meter dengan 109 lantai yang rampung pada akhir 2018, melampaui World Trade Center Tiongkok Menara III dengan ketinggian 330 meter. Bangunan tertinggi ketiga pada 2020 adalah World Trade Center Tiongkok Tahap 3B setinggi 295,6 meter. Sejarah gedung pencakar langit di Beijing dimulai pada 1959 dengan selesainya pembangunan Hotel Minoritas Nasional. Kaki langit Beijing berangsur-angsur meluas ke atas dengan kecepatan sedang selama tiga dekade. Penyelesaian World Trade Center Tiongkok Menara 1 pada 1989 menandai awal dari "ledakan" bangunan jangkung pertama di Beijing yang berlangsung selama satu dekade. Selama periode ini, dibangun empat gedung pencakar langit dengan ketinggian di atas 150 meter termasuk Jing Guang Center (208 meter) yang menjadi bangunan tertinggi di Beijing dari 1990-2006. Ledakan kedua yang jauh lebih besar dimulai pada 2004 dan berlanjut hingga saat ini, dua belas gedung pencakar langit di atas 150 meter telah rampung dikerjakan. Banyak gedung pencakar langit yang diselesaikan selama periode ledakan kedua ini berlokasi di distrik Chaoyang, termasuk Pusat TV Beijing, Park Tower dan Fortune Plaza Office Building 1 yang semuanya pernah menjadi "yang tertinggi" di Beijing sebelum digantikan oleh gedung lainnya. Pada Desember 2008, bangunan jangkung yang telah selesai dibangun berjumlah 895 gedung. Proyek terkenal lainnya adalah gedung Kantor Pusat CCTV setinggi 234 meter dengan 51 lantai yang dijuluki "Celana Pendek Besar". Gedung pencakar langit bukanlah menara tradisional, tetapi lingkaran berkelanjutan dari lima bagian horisontal dan vertikal, menciptakan kisi-kisi yang tidak beraturan pada fasad bangunan dengan bagian pusat yang terbuka. Memiliki total luas ruang kantor lebih dari 389.079 m², gedung pencakar langit akan menjadi gedung perkantoran terbesar di Tiongkok dan terbesar kedua di dunia setelah Pentagon. Pada Desember 2008, terdapat 45 proyek gedung jangkung yang sedang dibangun dan yang baru dalam tahap diusulkan untuk dibangun di Beijing. (in)
- 베이징의 마천루의 목록은 베이징에서 150 미터가 넘는 마천루에 속한다. (ko)
- Pekin jest stolicą Chin i jednym z największych jej miast. Pomimo swojego dużego znaczenia nie tylko historycznego, politycznego, ale i gospodarczego, nie ma tutaj dużej ilości wysokich budynków. Jedynie 18 budynków przekracza 200 metrów wysokości (stan z roku 2020). Łącznie powyżej 150 metrów wysokości wznosi się 42 budynków. Większość z najwyższych budynków pełni funkcje biurowe. (pl)
- 北京摩天大楼列表排列了在中国北京市建筑超过150米的摩天大楼进行了排名。目前,北京市最高的建筑物为中国尊 (中信总部大楼),其高度为528 米 (1,732 英尺),于2018年竣工,是世界上排名第10高的摩天大楼。 北京市是中国的首都和直辖市,它是中国第三大城市,总人口为2153万,仅次于重庆市和上海市的总人口分别为3101万和2423万。北京市是中国的政治、文化、科技和国际交往中心。它是华北地区最大的商业中心之一。目前包括在建的超过150米的摩天大楼约有46栋左右。北京市的摩天大楼主要集中在北京大北窑CBD的朝阳区。 (zh)
|
dbo:thumbnail
| |
dbo:wikiPageExternalLink
| |
dbo:wikiPageID
| |
dbo:wikiPageLength
|
- 42097 (xsd:nonNegativeInteger)
|
dbo:wikiPageRevisionID
| |
dbo:wikiPageWikiLink
| |
dbp:wikiPageUsesTemplate
| |
dcterms:subject
| |
rdfs:comment
|
- This list of tallest buildings in Beijing ranks skyscrapers in Beijing by height. The tallest building in Beijing is currently the 109-storey China Zun at 528 metres (1,732 ft) tall, surpassing the 330 metres (1,083 ft) China World Trade Centre Tower III upon completion in 2018. The third tallest building as of 2020 is China World Trade Center Phase 3B at 295.6 metres (970 ft). Currently there are 63 buildings taller than 150 meters in Beijing. (en)
- 베이징의 마천루의 목록은 베이징에서 150 미터가 넘는 마천루에 속한다. (ko)
- Pekin jest stolicą Chin i jednym z największych jej miast. Pomimo swojego dużego znaczenia nie tylko historycznego, politycznego, ale i gospodarczego, nie ma tutaj dużej ilości wysokich budynków. Jedynie 18 budynków przekracza 200 metrów wysokości (stan z roku 2020). Łącznie powyżej 150 metrów wysokości wznosi się 42 budynków. Większość z najwyższych budynków pełni funkcje biurowe. (pl)
- 北京摩天大楼列表排列了在中国北京市建筑超过150米的摩天大楼进行了排名。目前,北京市最高的建筑物为中国尊 (中信总部大楼),其高度为528 米 (1,732 英尺),于2018年竣工,是世界上排名第10高的摩天大楼。 北京市是中国的首都和直辖市,它是中国第三大城市,总人口为2153万,仅次于重庆市和上海市的总人口分别为3101万和2423万。北京市是中国的政治、文化、科技和国际交往中心。它是华北地区最大的商业中心之一。目前包括在建的超过150米的摩天大楼约有46栋左右。北京市的摩天大楼主要集中在北京大北窑CBD的朝阳区。 (zh)
- Daftar gedung tertinggi di Beijing mencantumkan peringkat gedung pencakar langit yang ada di Beijing, ibu kota Republik Rakyat Tiongkok berdasarkan tingginya. Bangunan tertinggi di Beijing saat ini adalah Menara CITIC atau biasa disebut Zun Tiongkok, setinggi 528 meter dengan 109 lantai yang rampung pada akhir 2018, melampaui World Trade Center Tiongkok Menara III dengan ketinggian 330 meter. Bangunan tertinggi ketiga pada 2020 adalah World Trade Center Tiongkok Tahap 3B setinggi 295,6 meter. (in)
|
rdfs:label
|
- Daftar gedung tertinggi di Beijing (in)
- List of tallest buildings in Beijing (en)
- 베이징시의 마천루 목록 (ko)
- Lista najwyższych budynków w Pekinie (pl)
- 北京摩天大樓列表 (zh)
|
owl:sameAs
| |
prov:wasDerivedFrom
| |
foaf:depiction
| |
foaf:isPrimaryTopicOf
| |
is dbo:wikiPageRedirects
of | |
is dbo:wikiPageWikiLink
of | |
is foaf:primaryTopic
of | |